Tebak Pemenang dapat dimainkan sejak Jumat, 8 September 2023, hingga menjelang pertandingan dimulai. Jika pertandingan sudah berlalu atau sudah dimulai, maka games sudah tidak dapat dimainkan lagi.
- Misal, jika pertandingan pertama sudah selesai, maka pada pertandingan pertama tersebut tidak dapat dimainkan kembali. Namun, pengguna masih dapat memainkan sisa 12 (dua belas) pertandingan lainnya selama pertandingan kedua belum dimulai. Begitu pula seterusnya.